Foto Proses Pembuatan Korek Api

Foto Proses Pembuatan Korek Api - Kalian pasti tahu bahkan sering menggunakan, buat para perokok mungkin benda ini merupakan hal yang familiar. Yup dialah korek api yang selama ini digunakan untuk menyalakan api, ternyata proses pembuatannya sangat ribet lho. Walaupun bentuknya kecil nan imut tetapi proses pembuatannya sangatlah rumit.

Berikut Foto Proses Pembuatan Korek Api Di Negara Rusia:
Foto Proses Pembuatan Korek Api
Pabrik Korek Api
Tumpukan batang yang akan digunakan untuk korek Api
Batang-batang kayu dimasukkan ke mesin pemotong

Kayu dipotong menjadi lembaran-lembaran tipis
Kemudian lembaran kayu dipotong kecil-kecil
Dimasukkan kardus biar rapi batang koreknya
Berbatang-batang korek disusun sedemikian rupa, untuk merendamnya di dalam larutan asam ortofosfat, setelah itu disempurnakan bentuk kepala koreknya dengan merendamnya lagi di dalam larutan belerang
Batang korek didiamkan agar kering dari cairan asam ortofosfat
foto pembuatan tempat korek api
Tinta untuk sablon tempat korek api
Foto mesin untuk mencetak korek api
Hasil sablon cetakan tempat korek api
Tempat kkorek api yang sudah jadi
Tinggal diamsukkan ke mesin

Batang korek api dimasukkan ke dalam tempat korek api
Proses pengemasan korek api


Korek api yang sudah dipacking plastik
korek api finishing masuk kardus dan siap dipasarkan
Panjang bukan Proses Pembuatan Korek Api korek api yang kelihatannya barang kecil sepele dan murah ternyata proses pembuatannya panjang dan cukup rumit juga bukan.

Baca juga nih buat para perokok Keuntungan Berhenti Merokok bagi Kesehatan
Tag : Foto
Komentar Facebook
0 Komentar untuk "Foto Proses Pembuatan Korek Api"

Back To Top